Fowler: Liverpool Tempat Terbaik Bagi Sterling
Editor Bolanet | 29 April 2015 02:56
Sejak sebelum pertengahan musim ini, nama Sterling kerap menghiasi media masa di Inggris dan seluruh dunia. Sebab, ia menolak perpanjangan kontrak dari Liverpool. Ia bahkan digosipkan bakal hengkang ke Real Madrid.
Banyak pihak yang menyarankan agar pemain 20 tahun itu bertahan di Anfield. Fowler pun menyuarakan ide yang serupa walau tak akan menahan Sterling apabila yang bersangkutan memang ingin hengkang musim depan.
Ia adalah pemain yang bagus dan jika ia berada dalam kondisi terbaiknya, ia terbukti bisa melakukan apa saja. Kami berharap ia bertahan, namun keputusan ada pada Raheem sendiri. Di bawah bimbingan Brendan, ia berkembang menjadi pemain yang hebat dan saya sangat yakin ia akan semakin membaik di bawah bimbingan Brendan, tutur Fowler pada Sky Sports News.
Bagi saya, ia berada di tempat terbaik untuk belajar sepakbola dan menjadi pemain yang semakin bagus, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Minim Gol, Fowler Sebut Liverpool Masih Miliki Sisi Positif
- Campbell: Jangan Hancurkan Karir Sterling
- Henderson Sarankan Sterling Teken Kontrak Baru
- Sterling Cuek Dengan Kritik Dari Suporter Liverpool
- Revolusi Skuat, Liverpool Siap Buang 10 Pemain
- Owen Ngotot Sterling Lebih Hebat Dari Ozil
- Jika Pogba Dijual, Juve Kejar Sterling
- Pindah ke Chelsea, Sterling Siap Rogoh Kocek Pribadi
- Legenda Liverpool Anggap Sterling Kacaukan Tim
- Prediksi & Preview FA Cup: Aston Villa vs Liverpool
- 'Arsenal Tak Butuh Sterling'
- Berulah, Sterling Masih Dipercaya Rodgers Hadapi Villa
- Inilah Nominasi PFA Players Young Player of the Year 2014-2015
- Liverpool Bakal Terima Penawaran City Untuk Sterling
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







