Fowler Yakin Benteke Akan Sukses di Liverpool
Editor Bolanet | 24 Juli 2015 04:23
Penyerang tinggi besar asal Belgia itu dibeli oleh Liverpool dari Aston Villa pekan ini. Ia disebut dibeli dengan mahar mahal mencapai 32.5 juta Pounds.
Sayangnya, perekrutan itu tak membuat semua orang bahagia. Cukup banyak yang meragukan pemain berusia 24 tahun tersebut bakal bisa sukses di Liverpool. Jamie Carragher salah satunya. Akan tetapi, Fowler berpendapat sebaliknya.
Ia kuat, ia bisa menahan bola, ia gesit, ia berlari kemana-mana, dua kakinya hidup, puji Fowler seperti dikutip Sky Sports.
Jadi kita akan mengharapkan banyak gol dan kita juga mengharap dirinya untuk bisa mengangkat performa rekan-rekannya. Ia mungkin memenuhi semua persyaratan, jika boleh jujur, tandasnya. [initial]
Baca Juga:
- Hamann Girang Liverpool Rekrut Benteke
- Mignolet: Kehadiran Benteke Membuat Liverpool Makin Tangguh
- Simon Mignolet Lega Benteke Bukan Lagi Lawan
- Carragher: Fans Liverpool Lebih Antusias Sambut Firmino Timbang Benteke
- Carragher: Benteke Lebih Cocok di Chelsea Timbang Liverpool
- Jurnalis Italia Benarkan Soal Ketertarikan Liverpool Terhadap Reus
- Origi: Benteke Adalah Striker Modern
- Kolo: Tak Ada Yang Bisa Kalahkan Liverpool
- Sadari Latar Belakang Liverpool, Benteke Ingin Meraih Trofi
- Benteke: Liverpool Klub Tepat Bagi Saya
- Liverpool Resmi Diperkuat Benteke
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






