Gabung City, Jesus Tak Takut Hadapi Premier League
Rero Rivaldi | 20 Januari 2017 10:20
Bola.net - - Gabriel Jesus mengatakan bahwa ia tidak takut dengan tantangan yang akan ia hadapi di Manchester City.
Pemain Brasil belum lama ini meresmikan kepindahannya ke Etihad. Dan ia besumpah untuk memanfaatkan semua kesempatan yang ada dengan sebaik mungkin.
Jesus, yang baru berusia 19 tahun dan banyak dijuluki sebagai Neymar baru, mengatakan bahwa ia ingin meraih sukses dengan sesegera mungkin di klub, meski ia tahu dirinya masih harus beradaptasi dengan keras dan cepatnya permainan di Liga Inggris.
Saya sudah melihatnya dan menyadari bahwa permainan di sini amat berat dan intens, tutur Jesus menurut Express.
Saya berharap bisa beradaptasi dengan cepat. Saya akan coba menghadapi semuanya dan beradaptasi. Saya tahu ini tidak akan mudah, namun ini semua hanya tergantung pada saya, bagaimana saya bekerja keras untuk melakukannya.
Saya tidak boleh merasa takut, usai mendapat kesempatan yang bisa mengubah hidup saya. Ada lebih banyak tantangan dan kesempatan untuk mengubah kehidupan keluarga saya, memberikan mereka peluang, jadi saya tak boleh takut terhadap apapun.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







