Gabung Liverpool, Salah Wujudkan Mimpinya di Playstation
Rero Rivaldi | 13 Agustus 2017 01:00
Bola.net - - Mohamed Salah mengakui bahwa transfer 36 juta pounds ke seolah mewujudkan mimpinya ketika bermain PlayStation semasa kecil.
Pemain Mesir kini menjadi penggawa termahal The Reds, usai Jurgen Klopp merekrut eks pemain Chelsea tersebut dari AS Roma di musim panas ini.
Salah pun langsung mengusung target tinggi bersama Liverpool di Premier League 17/18.
Ia juga mengaku senang bisa mendapat kesempatan membela klub yang sudah ia kagumi sejak lama.
Klub yang hebat. Sejak muda, saya selalu bermimpi bermain di sini suatu hari nanti. Ketika ada kesempatan, saya berpikir apakah saya sebaiknya bertahan di Roma atau pindah ke sini, namun ini seperti mimpi dan saya memutuskan kembali ke Inggris, tutur Salah menurut Soccer Saturday.
Saya sering bermain menggunakan Liverpool di PlayStation, jadi saya bahagia berada di sini. Saya memainkan tim yang terdiri dari Steven Gerrard, Sami Hyypia dan Jamie Carragher. Saya menyukai tim itu dan cara mereka bermain, kala itu saya berusia tujuh atau delapan tahun.
Saya selalu mencari cara agar saya bisa berkembang. Di sini, anda bisa merasakan emosi di mana semua orang ingin memenangkan sesuatu. Semua orang bahagia dan saya bisa merasakan itu.
Saya amat bahagia datang ke sini dan saya ingin membantu tim, jadi saya amat antusias memulai perjalanan di Premier League dan saya kira saya bisa memenangkan sesuatu bersama, tahun ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19









