Gercep, Liverpool Buka Pembicaraan dengan Agen Ousmane Dembele
Serafin Unus Pasi | 12 Oktober 2021 16:50
Bola.net - Rumor ketertarikan Liverpool terhadap Ousmane Dembele bukan sekedar rumor belaka. The Reds dilaporkan sudah mulai mendekati perwakilan pemain Barcelona tersebut.
Dembele diprediksi bakal jadi properti panas di musim panas tahun depan. Karena sang gelandang bisa cabut dari Barcelona sebagai free agent.
Sejumlah klub dilaporkan tertarik untuk mengamankan jasa sang winger. Salah satunya adalah Liverpool yang ingin memboyongnya ke Anfield.
TeamTALK mengklaim bahwa Liverpool mulai bergerak cepat untuk mengamankan jasa sang winger. Mereka mulai membuka pembicaraan dengan agen sang winger.
Simak situasi transfer Dembele di bawah ini.
Curi Start
Menurut laporan tersebut, Liverpool mencoba mencuri start untuk mendatangkan Dembele.
Mereka tahu bahwa ada banyak klub yang mendekati Dembele di tahun 2022. Sehingga mereka harus bergerak cepat agar sang pemain mau pindah ke Anfield.
Itulah mengapa The Reds mencoba untuk menghubungi sang agen untuk menawarinya pindah ke Merseyside.
Mulai Negosiasi
Menurut laporan tersebut, Direktur Olahraga Liverpool, Michael Edwards sudah mulai membuka pembicaraan dengan agen sang winger.
Ia sudah mengutarakan keinginan Liverpool merekrut sang winger. Mereka juga sudah memberikan penawaran kontrak untuknya.
Edwards berharap sang winger mau meneken perjanjian pra kontrak dengan mereka di bulan Januari nanti.
Pengganti Salah
Menurut laporan yang beredar, Dembele diproyeksikan menjadi pengganti Salah.
Winger asal Mesir itu dilaporkan ingin cabut dari Liverpool sehingga The Reds butuh penggantinya.
Klasemen Premier League
(TeamTalk)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








