Gerrard: Liverpudlian Akan Bantu Balotelli
Editor Bolanet | 2 September 2014 13:36
- Kapten , Steven Gerrard, meminta suporter klub untuk terus memberikan dukungan penuh agar Mario Balotelli bisa terus mengeluarkan kemampuan terbaiknya di atas lapangan.
Gerrard percaya bahwa fans memainkan peran penting untuk membuka potensi penuh pemain Italia itu di Anfield musim ini, usai ia dibeli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling.
Dengan tanpa mengurangi rasa hormat pada Manchester City dan AC Milan, Mario akan mendapat dukungan yang jauh berbeda di sini. Fans kami adalah yang terbaik di dunia, dan mereka selalu mendukung penuh para striker. Saya sudah memberi tahu dirinya mengenai hal ini, tutur Gerrard menurut laporan Sportsmole.
Jika ia bermain baik dan terus bekerja keras untuk para suporter, mereka akan mendukungnya. Ia tidak akan mendapat pengalaman serupa di tempat lain, pungkasnya.
Balotelli baru saja menjalani debut di Liverpool, kala tim menang 3-0 atas pekan lalu. [initial]
(spo/rer)
Gerrard percaya bahwa fans memainkan peran penting untuk membuka potensi penuh pemain Italia itu di Anfield musim ini, usai ia dibeli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling.
Dengan tanpa mengurangi rasa hormat pada Manchester City dan AC Milan, Mario akan mendapat dukungan yang jauh berbeda di sini. Fans kami adalah yang terbaik di dunia, dan mereka selalu mendukung penuh para striker. Saya sudah memberi tahu dirinya mengenai hal ini, tutur Gerrard menurut laporan Sportsmole.
Jika ia bermain baik dan terus bekerja keras untuk para suporter, mereka akan mendukungnya. Ia tidak akan mendapat pengalaman serupa di tempat lain, pungkasnya.
Balotelli baru saja menjalani debut di Liverpool, kala tim menang 3-0 atas pekan lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















