Gerrard Puji Pengaruh Positif Klopp Bagi Liverpool
Editor Bolanet | 27 November 2015 20:41
Klopp baru datang ke pada Oktober lalu. Namun ia tak butuh waktu lama untuk langsung bisa membuat perubahan pada permainan Jordan Henderson cs. Dari sembilan laga, The Reds menang lima kali, imbang tiga kali dan sekali kalah.
Gerrard kini tengah menjalani masa rehat setelah kompetisi MLS berakhir. Ia akan kembali ke Merseyside pekan depan untuk ikut berlatih demi menjaga kebugaran tubuhnya selama masa rehat tersebut. Gelandang 35 tahun itu pun mengaku sudah bertemu dengan Klopp dan tahu secara langsung bahwa manajer asal Jerman itu pandai dalam membuat anak-anak asuhnya merasa spesial.
Ia membuat Anda merasa nyaman. Ia sosok yang antusias, sanggup menularkan (antusiasme tersebut) dan ia membuat para pemain merasa spesial, tutur Gerrard pada BT Sport.
Saya adalah seorang mantan pemain (di Liverpool) dan saya keluar dari ruangan kerjanya sembari merasa sangat nyaman dan merasa sangat percaya diri. Itulah yang ia bawa. Ia mengangkat seluruh klub, fans, suporter, para staf dan ia membuat Liverpool bermain sangat baik, pujinya. [initial]
Baca Juga:
- Gara-gara Dele Alli, Gerrard Kecewa Dengan Liverpool
- Gerrard Beri Saran Agar Benitez Sukses di Madrid
- Gerrard: Kuat di Tengah, Arsenal Bisa Juara
- Gerrard: Suarez Sudah Sejajar Messi dan Ronaldo
- Gerrard: Arsenal Sulit Lolos dari Grup Liga Champions
- Tak Cocok Dengan Benitez, Matrix Merasa Seperti Ronaldo
- Gerrard: Abramovich dan Syeikh Monsour Rusak Premier League
- Dicoret Rodgers, Gerrard Kian Mantap Tinggalkan Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








