Giroud Tegaskan Ingin Bertahan di Arsenal
Rero Rivaldi | 8 Agustus 2017 09:50
Bola.net - - Olivier Giroud terus membantah rumor yang mengatakan ia bakal meninggalkan , usai sang striker mengatakan tak ingin hengkang ke manapun.
Pemain Prancis sudah mendapatkan keraguan soal masa depannya dalam beberapa bulan terakhir.
Ia tidak banyak turun sebagai starter di musim 16/17, di mana Arsene Wenger lebih sering mempercayakan pos lini depan pada Alexis Sanchez.
Pemain Chile terus bertahan di klub, meski kini tengah memasuki tahun terakhir dalam kontraknya. Arsenal juga mendatangkan striker anyar dari Lyon, Alexandre Lacazette.
Everton kabarnya siap menampung Giroud, namun yang bersangkutan rupanya tidak gentar dengan ketatnya persaingan merebut tempat inti di Emirates.
Saya adalah pemain Arsenal, tutur Giroud di SFR Sports.
Saya punya kontrak tersisa setidaknya dua tahun.
Giroud mengikat kontrak anyar bersama The Gunners di Januari silam.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06











