Granit Xhaka Target Utama Liverpool
Editor Bolanet | 27 Januari 2016 20:31
Dilansir dari Blid, target utara transfer Liverpool tak lain adalah Granit Xhaka.
Gelandang asal Borussia Moenchengladbach diyakini menjadi sosok pemain impian bagi Klopp di bursa transfer bulan Januari ini.
Hanya saja, dalam beberapa pekan ini eks pemain Basel tersebut justru disebut selangkah lagi akan bergabung dengan Arsenal. Bahkan, ia diberitakan sudah memilih nomor punggung di The Gunners.
Faktor kedekatan Klopp dengan Bundesliga diyakini akan membuat Xhaka mempertimbangkan ketertarikan Liverpool. Kloop yang pernah melatih Borussia Dortmund dipercaya paham betul dengan kapasitas serta gaya bermain gelandang internasional Swiss ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pesan Carragher pada Liverpool: Jangan Sampai Arsenal Juara!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 10:28 -
Dilema Besar Arne Slot: Saatnya Coret Mohamed Salah atau Alexander Isak?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 05:37 -
Jurgen Klopp Ungkap Alasan Tolak Tawaran Manchester United pada 2013
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:31 -
Jurgen Klopp Tak Menutup Pintu untuk Kembali Latih Liverpool
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 00:16
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04