Grant: Mourinho Akan Berada Dalam Tekanan di Chelsea
Editor Bolanet | 13 Juni 2013 11:50
Grant yang berhasil membawa Chelsea ke final Liga Champions 2008 tersebut mengaku tekanan dari pemilik klub Roman Abramovich sangat besar untuk para manajer klub London tersebut.
Saya tak tahu jika ia (Mourinho) adalah 'Special One', 'Happy One', atau 'Dissapointed One'. Yang saya tahu adalah ia akan berada dalam tekanan karena di Chelsea ada begitu banyak tekanan untuk menang. ujar Grant kepada media Spanyol. AS.
Abramovich tidak menghabiskan uang yang sangat banyak untuk tim yang tak ingin berjuang memenangi sesuatu. Namun, ia adalah pelatih bagus dan kita akan lihat bagaimana ia melakukannya. lanjutnya.
Mourinho kembali ke Inggris setelah sempat berpetualang ke Italia dan Spanyol bersama Inter Milan dan Real Madrid. Sebelumnya ia pernah melatih Chelsea periode 2004 hingga 2007 silam.[initial] (as/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
-
Chelsea Bekuk Brentford 2-0, Liam Rosenior Full Senyum!
Liga Inggris 18 Januari 2026, 14:56
-
Hasil Chelsea vs Brentford: The Blues Menang Lewat Gol Joao Pedro dan Cole Palmer
Liga Inggris 18 Januari 2026, 00:06
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19










