Guardiola Bantah Rumor Bravo Ingin Kembali ke Barcelona
Haris Suhud | 17 Desember 2016 02:56
Bola.net - - Josep Guardiola membantah spekulasi bahwa Claudio Bravo ingin kembali . Ia mengatakan penjaga gawang Manchester City tersebut sangat bahagia di dalam timnya.
Bravo baru gabung City pada musim panas kemarin dari Barcelona dengan harga 15 juta pounds. Diharapkan bisa menjadi pengganti Joe Hart, kiper asal Chile tersebut justru kerap mendapat kritik karena penampilannya yang sering tak memuaskan. Dalam sembilan pertandingan terakhir, City hanya sekali mencatatkan clean sheet.
Rumor baru-baru ini mengatakan Bravo menyesal memilih hengkang ke Man City. Ia ingin kembali ke Barcelona meskipun sebagai pemain cadangan.
Menanggapi rumor tersebut, Guardiola menyampaikan bahwa Bravo tak akan meninggalkan timnya pada bursa transfer bulan Januari nanti.
Saya tak membaca [rumor itu]. Terakhir kali saya bicara dengan Bravo, bersama dengan istri dan anak perempuannya yang masih kecil, ia mengatakan pada saya ia sangat bahagia, kata Guardiola seperti dikutip Sportsmole.
Pada akhir pekan ini, City akan menghadapi Arsenal dalam lanjutan Premier League. Di pekan ke-16, City masih tertinggal berada di peringkat empat dengan jarak tujuh poin dari peringkat pertama.
Baca Juga:
- Lucas Perez Tinggalkan Arsenal di Bulan Januari?
- Liverpool Dapat Saingan dari La Liga untuk Dapatkan Kondogbia
- Guardiola: Kami Akan Sangat Merindukan Gundogan
- Conte: Uang dari Tiongkok Bahayakan Seluruh Tim di Dunia
- Conte: Hazard Sudah Bisa Main Hadapi Crystal Palace
- De Bruyne Siap Ditempatkan di Berbagai Posisi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




