Guardiola Konfirmasi Nasib Yaya, Nasri dan Mangala
Editor Bolanet | 14 Agustus 2016 15:53
Baik Yaya, Nasri maupun Mangala dikabarkan akan segera didepak dari skuat utama Man City. Tiga pemain ini disebut tidak akan mendapatkan posisi utama di line-up racikan Guardiola. Namun, mantan pelatih Barca ini menegaskan bahwa tiga bintang ini masih punya peran penting.
Saya tidak memiliki keluhan tentang mereka. Yaya berlatih dengan sangat baik. Samir Nasri memang datang telat, tapi dua minggu ini ia berlatih dengan menakjubkan. Saya terkesan dengan kualitas Nasri, buka Guardiola.
Mangala, anda tahu lebih baik dari saya seperti apa tingkat profesionalitasnya. Ini bukan taktik, bukan tentang apapun. Line-up yang saya putuskan tidak berarti tentang masa depan mereka akan bertahan atau tidak, tandasnya.
Tiga pemain ini absen pada laga perdana Man City melawan Sunderland. Santer dikabarkan bahwa Yaya sedang menjadi incaran Inter Milan, Samir Nasri masuk radar AS Roma dan Eliaquim Mangala sedang diburu oleh FC Porto. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







