Guardiola Mungkin Jadi Manajer Spesial yang Latih Messi dan Ronaldo
Richard Andreas | 27 Agustus 2021 09:00
Bola.net - Tidak banyak pelatih beruntung yang bisa bekerja sama dengan superstar dunia seperti Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Kini, Josep Guardiola mungkin bisa melatih keduanya.
Bursa transfer musim panas tahun 2021 ini memang dipenuhi kejutan menarik. Ada kepergian Lionel Messi dari Barcelona ke PSG yang layak jadi cerita utama.
Ada pula beberapa pembelian fantastis di masing-masing liga, sebut saja Manchester City yang mengeluarkan banyak uang untuk Jack Grealish dan Chelsea yang memulangkan Romelu Lukaku.
Menariknya, bursa transfer ini mungkin akan semakin seru usai Cristiano Ronaldo dikabarkan ingin meninggalkan Juventus. Man City ada di posisi terdepan sebagai kandidat klub barunya.
Ronaldo ke Man City
Gosip kepergian Ronaldo dari Juventus ini muncul dan menguat dengan cepat. Tidak ada yang tahu pasti apa yang terjadi, sebab sebelumnya Ronaldo pernah menegaskan bakal bertahan.
Bagaimanapun, Juve disebut sedang mengebut penjualan Ronaldo, Man City jadi kandidat utama. Juara Premier League itu dianggap mampu memenuhi tuntutan gaji Ronaldo.
Negosiasi masih berlangsung, tapi belum jelas bagaimana hasil akhirnya. Man City diduga tidak benar-benar membutuhkan Ronaldo dan Juve memasang harga jual yang cukup besar, 30 juta pounds.
Andai transfer ini terwujud, kepindahan Ronaldo akan mendongkrak kekuatan Man City. Guardiola akan mendapatkan kesempatan istimewa.
Latih Messi dan Ronaldo
Andai Ronaldo jadi datang, Guardiola akan mendapatkan kesempatan melatih superstar Portugal tersebut. Tidak banyak pelatih yang bisa mendapatkan kesempatan seperti dia.
Bertahun-tahun lalu Guardiola pernah melatih Lionel Messi di Barcelona. Hasilnya sukses besar, Barca memasuki era keemasan dengan belasan trofi.
Kini Guardiola mungkin mendapatkan kesempatan melatih rival sepadan Messi, Ronaldo. Tentu Pep akan sangat diuntungkan.
Melatih salah satu saja sudah luar biasa. Guardiola punya kesempatan melatih Messi dan Ronaldo.
Sumber: Bola
Jangan lewatkan ini Bolaneters!
- Liverpool Minim Belanja Pemain, Jurgen Klopp: Skuad Kami Cukup Kuat Kok!
- Kalau ke Manchester City, Cristiano Ronaldo Bakal Pakai Nomor Berapa?
- Rintangan Terakhir dalam Transfer Jules Kounde ke Chelsea, Apa Itu?
- Wayne Rooney: Cristiano Ronaldo Gabung Manchester City? Mana Mungkin!
- Bursa Transfer Segera Tutup, Liverpool Kebut Transfer Ocampos dari Sevilla
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





