Guardiola Tak Yakin Jesus Bisa Bermain Lagi
Rero Rivaldi | 18 Februari 2017 17:00
Bola.net - - Josep Guardiola mengatakan ia tidak yakin apakah Gabriel Jesus akan bisa bermain lagi untuk Manchester City musim ini.
Jesus menjalani operasi untuk cedera patah tulang di kaki kanannya pekan ini dan diperkirakan akan absen antara dua hingga tiga bulan, dan ia bakal menghabiskan sebagian besar waktunya di Brasil.
Namun Guardiola mengaku ia masih belum tahu apakah pemain berusia 19 tahun masih bisa memberikan kontribusi di sisa musim ini.
Saya tidak tahu, saya tidak tahu, jelas Guardiola di Goal International. Semua orang mengatakan antara dua hingga tiga bulan.
Semalam dia menjalani operasi, itu bagus, sangat bagus. Hal terpenting sekarang adalah dia menjalani pemulihan dengan baik dan dia akan kembali ketika sudah fit, saya tidak tahu apakah itu di akhir musim, atau musim depan.
Sekarang, kami harus tenang, kami terus memberikan dukungan padanya dan keluarganya dan menanti kapan dia akan kembali nanti.
City tengah bersiap untuk menghadapi Huddersfield Town di pertandingan babak V Piala FA malam ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







