Gundogan Akui Hampir Gabung Barcelona
Gia Yuda Pradana | 3 Maret 2018 16:32
Bola.net - - Ilkay Gundogan, yang belakangan mulai menemukan performa terbaiknya di Manchester City, mengungkapkan betapa dia pernah sangat dengan . Menurut gelandang 27 tahun Jerman itu, dia sudah pernah hampir gabung dengan sang raksasa Catalan.
Saya pernah hampir gabung Barcelona, sangat dekat, tapi pada akhirnya transfer itu tidak terjadi, tutur Gundogan kepada Sport Arena Plus, seperti dikutip Marca.
Namun sekarang saya berada di tempat yang saya inginkan, dan saya sangat bahagia.
Gundogan menempa kemampuan di bawah kepelatihan Jurgen Klopp di Borussia Dortmund, sebelum gabung City pada 2016. Klopp sendiri pindah ke Liverpool pada 2015. Sekarang, Gundogan bersama Josep Guardiola di City.
Klopp menyukai saya, tapi saya memutuskan untuk ikut Guardiola karena filosofinya sangat sesuai dengan permainan saya.
Klopp seperti seorang ayah bagi saya.
Guardiola, seorang jenius, dan seorang guru, dia pelatih terbaik di dunia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59 -
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04