Habis Kontrak di Arsenal, Danny Welbeck Resmi Gabung Watford
Ari Prayoga | 7 Agustus 2019 23:43
Bola.net - Klub kuda hitam Premier League, Watford mengumumkan bahwa mereka telah resmi mengikat striker tim nasional Inggris, Danny Welbeck.
Welbeck direkrut Watford secara gratis karena sebelumnya striker 28 tahun itu berstatus bebas transfer setelah kontraknya bersama Arsenal habis pada akhir Juni lalu.
Meski tak disebutkan secara rinci, akan tetapi media-media Inggris menyebut bahwa Watford memberikan kontrak berdurasi tiga tahun kepada Welbeck.
Danny Welbeck di Arsenal
Welbeck digaet Arsenal dari sang rival, Manchester United pada 2014 silam dengan biaya transfer senilai kurang lebih 16 juta poundsterling.
Welbeck menghabiskan sebagian besar waktunya pada musim 2018/19 kemarin di ruang perawatan. Dia mengalami cedera engkel. Bahkan, Welbeck hanya bermain pada delapan laga Premier League, sekali saja sebagai pemain inti.
Cedera memang menjadi 'teman karib' Danny Welbeck dalam beberapa musim terakhir. Cedera ini pula yang kemudian membuat Arsenal tidak memberikan kontrak baru padanya.
Karier Danny Welbeck
Welbeck merupakan produk asli akademi Manchester United dan membuat debut bagi tim utama Setan Merah pada 2008 silam sebelum kemudian sempat dipinjamkan ke Preston North End dan Sunderland.
Welbeck sendiri sempat digadang-gadang menjadi calon bomber andalan Manchester United. Namun, cedera silih berganti menerpanya. Performanya menurun dan United pun melepasnya.
Di level internasional, Welbeck hingga kini telah mencatatkan 42 caps bersama tim nasional Inggris dan mencetak 16 gol.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

