Hajar MU di Kandang, Coleman Puas
Editor Bolanet | 21 April 2014 16:28
- Fullback , Seamus Coleman mengaku puas bisa membawa timnya mengalahkan Manchester United 2-0 di Goodison Park semalam (20/04). Pemain asal Republik Irlandia ini menganggap bahwa kemenangan tersebut datang di saat yang tepat ketika timnya ingin bangkit dari kekalahan lawan Crystal Palace.
Kami mendapatkan kekecewaan mendalam tengah pekan lalu saat dibekuk Palace, jadi laga lawan United memang kami dibebani target harus menang, ungkap pemain 25 tahun ini seperti dilansir Sky Sports.
Hasil ini sangat penting bagi kami untuk bisa membangun momentum dan finish sebaik mungkin. Semoga kami bisa menembus posisi empat besar.
The Toffees saat ini tengah tertinggal satu poin dari Arsenal yang duduk di urutan keempat. Untuk bisa tampil di Liga Champions musim depan, Everton harus memenangkan seluruh laga sisa sembari berharap The Gunners tergelincir di tiga laga terakhir mereka. (sky/mri)
Kami mendapatkan kekecewaan mendalam tengah pekan lalu saat dibekuk Palace, jadi laga lawan United memang kami dibebani target harus menang, ungkap pemain 25 tahun ini seperti dilansir Sky Sports.
Hasil ini sangat penting bagi kami untuk bisa membangun momentum dan finish sebaik mungkin. Semoga kami bisa menembus posisi empat besar.
The Toffees saat ini tengah tertinggal satu poin dari Arsenal yang duduk di urutan keempat. Untuk bisa tampil di Liga Champions musim depan, Everton harus memenangkan seluruh laga sisa sembari berharap The Gunners tergelincir di tiga laga terakhir mereka. (sky/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43 -
Tenang Saja, Golnya Akan Datang! Kata Mikel Merino Soal Gyokeres yang Masih Mandul
Liga Champions 21 Oktober 2025, 11:40
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04