Hamann Anggap Arsenal Tak Punya Kiper Top
Editor Bolanet | 18 Mei 2015 21:36
Wenger kini lebih sering menurunkan David Ospina di bawah mistar gawang The Gunners. Kiper asal Kolombia itu sudah berhasil menggeser posisi yang sebelumnya ditempati Wojciech Szczesny. Namun Hamann menilai kedua pemain tersebut tidak akan bisa membawa Arsenal bersaing di Premier League maupun Liga Champions.
Untuk bersaing di Premier League dan Liga Champions mereka membutuhkan kiper top. Saya tidak tahu apakah yang mereka punya sekarang adalah kiper berkualitas top, ujar Hamann kepada TV2.
Mereka harus mencari kiper baru. Lihat saja Joe Hart, Thibaut Courtois, dan David De Gea. Penampilan mereka berkelas sepanjang musim dan kiper Arsenal bahkan tidak mendekati level mereka.[initial]
Baca Juga:
- Henry: Arsenal Harus Belanja Pemain!
- Ramsey: Imbang Hasil Adil Bagi Arsenal dan Manchester United
- Walcott: Arsenal Harus Jadi Penantang Gelar Musim Depan
- Arsenal Disarankan Rekrut Para Pemain Hebat Ini
- Legenda Arsenal: Jangan Pilih Blatter
- Walcott Tolak Bahas Soal Kontrak Arsenal
- Fans Arsenal Goda Fans MU Terkait Rumor De Gea ke Madrid
- Pedro Sedikit Lagi Milik Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Arsenal vs Crystal Palace 26 Oktober 2025
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 16:14
-
Klub Spanyol ini Ingin Boyong Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:34
-
MU vs Brighton, Setan Merah Diprediksi Bakal Raih Kemenangan Ketiga Beruntun
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 13:14
LATEST UPDATE
-
Live Streaming AC Milan vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 25 Oktober 2025, 00:45
-
Tak Ada Pilihan Lain, Juventus Harus Kalahkan Lazio Pekan Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:59
-
Federico Dimarco Jadi Mesin Peluang Inter Milan di Musim Ini
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:20
-
Juventus, Bawalah Semangat Lawan Real Madrid ke Serie A
Liga Italia 24 Oktober 2025, 23:18
-
Siapa yang Layak Jadi Starter Liverpool: Hugo Ekitike atau Alexander Isak?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 23:12
-
Xabi Alonso Kepincut Kenan Yildiz, Juventus Pasang Harga 100 Juta Euro
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 22:05
-
Barcelona Dapat Pukulan Berat, Raphinha Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 24 Oktober 2025, 21:28
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






