Harry Kane Abaikan Real Madrid
Editor Bolanet | 11 Januari 2016 20:59
Penyerang 22 tahun memang tampil memukau dalam dua musim ini. Baru-baru ini bahkan ia baru saja menorehkan gol ke-50 bersama Tottenham. Hal ini yang disebut membuat Madrid kepincut.
Ya, pasti. Selalu akan ada yang menjadi rumor tentang kepindahan, tapi saya bahagia berada di Tottenham, ujar sang kapten tim dikutip dari Sports Mole.
Klub berada dalam kondisi yang baik, kita memiliki masa depan yang besar dan saya bersiap untuk melesat sehingga kita akan melihat apa yang terjadi, tambahnya.
Tottenham saat ini berada diposisi empat besar klasemen sementara Premier League. Untuk mempertahankan posisi ini, The Lily White akan berusaha meraih poin penuh saat menjamu Leicester pada tengah pekan nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06















