Harry Maguire: Manchester United Memang Menginginkan Saya
Serafin Unus Pasi | 28 Agustus 2018 11:15
- Bek Leicester City, Harry Maguire angkat suara mengenai rumor ketertarikan Manchester United pada dirinya. Maguire menyebut bahwa tim berjuluk setan merah itu memang menginginkan jasanya pada bursa transfer musim panas lalu.
Tahun lalu Maguire bergabung dengan Leicester City dari Hull City. Bek kelahiran Sheffield ini langsung tampil moncer di musim perdananya bersama The Foxes, sehingga ia masuk dalam skuat Timnas Inggris di Piala Dunia 2018 kemarin.
Maguire sendiri tampil cemerlang dalam menggalang pertahanan The Three Lions. Alhasil ia disebut-sebut menjadi incaran utama Manchester United pada musim panas ini.
Maguire sendiri mengakui bahwa rumor itu benar adanya karena setan merah benar-benar menghubunginya. Ya seperti yang kalian lihat memang ada sedikit ketertarikan dari pihak mereka [Manchester United] kepada saya, buka Maguire kepada BBC Sports.
Seperti apa tanggapan Maguire atas ketertarikan MU itu? Baca keterangan lengkapnya di bawah ini.
Aset Berharga
Setan Merah sendiri pada bursa transfer kemarin digosipkan terus memburu Maguire hingga deadline day, namun tawaran mereka terus ditolak oleh The Foxes. Maguire sendiri menegaskan bahwa ia tidak berkecil hati karena gagal pindah ke MU.
Pemilik klub datang menemui saya. Dia mengatakan kepada saya bahwa saya tidak akan dijual dengan harga berapapun pada bursa transfer kemarin.
Jadi saya menghormati keputusan mereka, karena mereka adalah orang yang memberikan saya kesempatan untuk datang ke Leicester dan bermain untuk klub yang hebat ini.
Sudah Melupakan
Maguire sendiri menegaskan tidak kecewa dengan keputusan yang diberikan manajemen Leicester yang memutuskan untuk menutup kepindahannya ke Old Trafford.
Maguire sendiri menyebut saat ini ia sudah melupakan saga transfer itu dan ia sepenuhnya fokus membela The Foxes di sisa musim ini.
Saya menghormati keputusan Direksi dan saya tetap rendah hati. Saya juga selalu mempersiapkan diri agar bisa bermain untuk Leicester City selama satu musim penuh. tutupnya.
Kecewa Berat
Manchester United kembali menelan hasil negatif di pertandingan pekan ketiga Liga Inggris. Mereka tumbang dari tangan Tottenham Hotspur dengan skor telak 3-0 di Old Trafford. (bbc/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04