Hart Tantang City Pertahankan Gelar Juara
Editor Bolanet | 23 Desember 2014 10:42
- Joe Hart meminta Manchester City tak mengulangi kesalahan yang sama dan berusaha keras untuk mempertahankan gelar juara Premier League yang sudah mereka menangkan musim lalu.
City sukses jadi yang terbaik di Premier League tiga musim silam, namun mereka harus menyerahkan trofi juara pada rival sekota Manchester United di musim berikutnya.
Saya angkat topi untuk siapapun yang bisa mempertahankan gelar juara, karena hal tersebut sangat sulit. Kami gagal terakhir kali melakukannya dan kami tidak ingin hal tersebut terjadi lagi. Kami semua sadar apa yang terjadi terakhir kali, tutur Hart pada The Daily Mail.
Saya pikir kami sudah berhasil membalikkan keadaan ke arah yang benar. Kami menang, meski dengan cara yang buruk. Leiecster pekan lalu, usai pertandingan yang sulit di Roma. Hal yang sama juga terjadi di pertandingan melawan Palace. Chelsea adalah tim yang kuat, namun saya pikir mereka amat menghormati kami. Saya pikir bukan hal yang mengejutkan jika kami akhirnya jadi tim yang mengejar mereka, pungkasnya. [initial]
(tdm/rer)
City sukses jadi yang terbaik di Premier League tiga musim silam, namun mereka harus menyerahkan trofi juara pada rival sekota Manchester United di musim berikutnya.
Saya angkat topi untuk siapapun yang bisa mempertahankan gelar juara, karena hal tersebut sangat sulit. Kami gagal terakhir kali melakukannya dan kami tidak ingin hal tersebut terjadi lagi. Kami semua sadar apa yang terjadi terakhir kali, tutur Hart pada The Daily Mail.
Saya pikir kami sudah berhasil membalikkan keadaan ke arah yang benar. Kami menang, meski dengan cara yang buruk. Leiecster pekan lalu, usai pertandingan yang sulit di Roma. Hal yang sama juga terjadi di pertandingan melawan Palace. Chelsea adalah tim yang kuat, namun saya pikir mereka amat menghormati kami. Saya pikir bukan hal yang mengejutkan jika kami akhirnya jadi tim yang mengejar mereka, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Chelsea vs Ajax Amsterdam 23 Oktober 2025
Liga Champions 21 Oktober 2025, 23:11 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12 -
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04