Hasil Drawing Semifinal Piala FA: Man City Ditantang Brighton
Ari Prayoga | 18 Maret 2019 00:11
Bola.net - - Manchester City dipastikan bakal menghadapi sesama tim Premier League, Brighton & Hove Albion di partai semifinal Piala FA musim ini. Sementara Watford akan bertemu Wolverhampton Wanderers.
City lolos ke semifinal usai bersusah payah mengalahkan Swansea City di babak perempat final. Tertinggal dua gol di babak pertama, Sergio Aguero cs sukses bangkit di babak kedua dan membalikkan skor menjadi 3-2.
Sementara Brighton baru saja memastikan kelolosan setelah menyingkirkan Millwall lewat drama adu penalti setelah kedua tim bermain imbang 2-2 di babak normal plus extra time.
Watford yang di perempat final menyingkirkan Crystal Palace akan berhadapan dengan Wolverhampton yang dengan luar biasa berhasil mengalahkan Manchester United 2-1 di perempat final.
Hasil Drawing Selengkapnya
Berikut hasil undian babak semifinal Piala FA musim ini selengkapnya:
- Watford vs Wolverhampton Wanderers
- Manchester City vs Brighton & Hove Albion
Rencananya, dua partai semifinal ini seluruhnya bakal digelar di Wembley Stadium, London pada 6 dan 7 April 2019 mendatang. Sementara partai final bakal dimainkan pada 18 Mei mendatang, juga di Wembley.
Video Menarik
Berita video legenda Juventus, menyambangi Bali untuk menyapa fans I Bianconeri sekaligus menghadiri acara UEFA Champions League Trophy Tour 2019 presented by Heineken, Sabtu (16/3/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04
-
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57
LATEST UPDATE
-
Skor AC Milan vs Pisa 2-2: Rossoneri Diselamatkan Anak Muda
Liga Italia 25 Oktober 2025, 09:51
-
Hasil FP2 Moto2 Malaysia 2025: Jake Dixon Kembali Tercepat, Kali Ini Ungguli Aron Canet
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:27
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 25 Oktober 2025, 09:17
-
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 25 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 25 Oktober 2025, 09:17
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:11
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:11
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:11
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:11
-
Saksikan dan Nonton F1 GP Meksiko 2025: Tayang Eksklusif di Vidio
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:10
-
Hasil FP2 Moto3 Malaysia 2025: Ryusei Yamanaka dan David Almansa Tercepat
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56





