Hasil Pertandingan Manchester United vs Southampton: Skor 2-0
Editor Bolanet | 20 Agustus 2016 03:55
Zlatan Ibrahimovic lagi-lagi menjadi bintang kemenangan Manchester United. Dua golnya membawa Setan Merah menumbangkan 2-0 dalam laga pekan kedua Premier League yang digelar di Old Trafford, Sabtu (20/8) dini hari WIB.
Partai ini menjadi debut bagi rekrutan anyar United sekaligus pemain termahal di dunia untuk saat ini, Paul Pogba. Ia tampil di lini tengah bersama Marouane Fellaini.
Laga berjalan cukup seimbang di menit-menit awal. Meski unggul dari sisi penguasaan bola, namun United tetap kesulitan menembus pertahanan rapat tim tamu yang digalang Jose Fonte.
United akhirnya mampu memecah kebuntuan di menit 36 lewat gol Ibrahimovic. Menerima crossing terukur Wayne Rooney, Ibracadabra menyundul bola dengan keras tanpa mampu dihalau kiper Fraser Forster. Skor 1-0 bertahan hingga turun minum.
Kembali dari kamar ganti, United tetap tak mengendurkan serangan mereka. Hasilnya di menit 52 wasit Anthony Taylor menunjuk titik putih setelah Luke Shaw dijatuhkan Jordy Clasie.
Ibrahimovic yang tampil sebagai algojo sukses menjalankan tugasnya dengan sempurna. Tendangan mendatarnya dengan dingin membuat Forster bergerak ke arah yang salah.
United beberapa kali memiliki kesempatan untuk memperbesar keunggulan di sisa laga, namun hingga peluit panjang berbunyi skor 2-0 tetap bertahan.
Hasil ini membuat United tetap kokoh di puncak klasemen dengan poin sempurna, 6. Sementara Ibrahimovic mengukuhkan dirinya di puncak daftar top skorer dengan tiga gol.
Susunan Pemain
Manchester United: De Gea, Valencia, Bailly, Blind, Shaw; Fellaini, Pogba; Mata (Mkhitaryan 76'), Rooney (Smalling 89'), Martial (Herrera 82'); Ibrahimovic.
: Forster, Cedric, Fonte, Van Dijk, Targett; Romeu (Clasie 12'), Hojbjerg, Davis (Austin 67'), Tadic; Redmond, Long (Rodriguez 84').
Statistik Pertandingan
Total Shots: 12 - 11
Shots On Target: 5 - 1
Possesion : 44% - 56%
Offsides: 2 - 2
Pelanggaran: 11 - 9
Kartu Kuning: 0 - 0. (bola/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06

