Hasselbaink Anggap Lini Belakang United Tak Punya Pemimpin
Editor Bolanet | 22 September 2014 22:23
Setan Merah gagal mendatangkan bek tengah tangguh di bursa transfer pasca ditinggal Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic. Sedangkan Phil Jones sudah terlebih dahulu absen. Dan yang terbaru Jonny Evans mengalami cedera saat United bertekuk lutut 5-3 dari Leicester City.
Mau tak mau Louis van Gaal akan terus mengandalkan pemain muda dan masih kurang berpengalaman seperti Tyler Blackett. Oleh karena itu Hasselbaink tak merasa terkejut bila United saat ini tengah kesulitan.
Saya tidak terlalu terkejut mereka tak punya pemimpin. Mereka tak punya pemimpin di lini belakang, ucapnya kepada Match of the Day.
Mereka sudah kehilangan Rio Ferdinand dan Vidic. Evans cedera, menurut saya Smalling masih butuh banyak belajar dan begitu juga Blackett.[initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










