Helikopter Mendarat di Old Trafford, Pogba Datang?
Editor Bolanet | 5 Agustus 2016 09:35
Saga transfer Paul Pogba memang terus menyita perhatian publik dunia sepanjang musim panas ini. Gelandang 23 tahun tersebut diyakini menjadi kepingan terakhir dari rencana pelatih baru Jose Mourinho di Manchester United.
Dan baru-baru ini beredar kabar yang menyebut bahwa Pogba sudah mendarat di Old Trafford untuk merampungkan kepindahannya. Keyakinan suporter The Red Devils tersebut tak lepas dari adanya helikopter yang mendarat di Theatre of Dreams.
Kegembiraan fans Manchester United memang beralasan. Pasalnya pada 2014 silam, Juan Mata datang ke Old Trafford dari Chelsea dengan menggunakan helikopter. Begitu juga dengan Zlatan Ibrahimovic yang bulan lalu datang juga menggunakan helikopter.
Mungkinkah helikopter tersebut adalah helikopter yang mengantar gelandang internasional Prancis itu ke Manchester United? Semuanya masih menjadi misteri.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29
LATEST UPDATE
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 05:37 -
Man of the Match Chelsea vs Ajax Amsterdam: Estevao Willian
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:25 -
Man of the Match Real Madrid vs Juventus: Jude Bellingham
Liga Champions 23 Oktober 2025, 04:19 -
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04