Henry Sebut Ozil Kurang Konsisten di Arsenal
Rero Rivaldi | 23 Mei 2017 13:10
Bola.net - - Thierry Henry percaya bahwa tidak ada pemain lain dengan kualitas seperti Mesut Ozil di Premier League, namun ia mengeluhkan betapa jarangnya pemain Jerman bersinar.
Sosok 28 tahun banyak mendapat kritik musim ini karena dianggap bermain tak konsisten, dan hal itu sedikit banyak mempengaruhi kegagalan finish di empat besar, pertama kalinya di bawah asuhan Arsene Wenger.
Henry kemudian mencoba memberikan pendapatnya soal performa yang ditunjukkan oleh Ozil di musim kompetisi kali ini.
Ketika Ozil dalam ritme yang tepat, tidak ada yang bisa menandinginya soal visi dan caranya mengatur tempo. Dia melepas bola yang tepat. Namun dia tak bisa melakukan itu tiap pekan. Saya tidak tahu mengapa, tutur Henry di Sky Sports.
Dia menjalani periode yang mirip tahun lalu, di mana ia memberi assist pada semua orang, menjalani musim yang hebat, namun tidak menutup musim dengan baik. Tahun ini, banyak orang bicara soal konsistensinya.
Kita tahu dia salah satu yang terbaik di posisinya, namun kadang konsistensinya tidak sesuai dengan kualitasnya sebagai pemain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




