Hiddink: Saya Masih Sering Membantu Chelsea
Editor Bolanet | 23 Mei 2011 08:34
Hiddink yang mempersembahkan gelar piala FA usai menggantikan Scolari di tahun 2009, menjabat sebagai penasehat Chelsea di saat dirinya masih melatih Timnas Rusia hingga saat ini menjadi pelatih Timnas Turki.
"Sejak saya pergi meninggalkan Chelsea dua tahun lalu, saya masih memberikan banyak masukan terkait dengan permasalahan yang terjadi dalam skuad," ucap Hiddink.
"Terkadang saya menjadi penasehat klub. Hal itu sangat sedikit menyita waktu saya dan saya bisa memadukan hal itu dengan jabatan saya sebagai pelatih timnas Turki. Jadi sama sekali tidak ada konflik," tegas Hiddink.
Selepas berita pemecatan Ancelotti, nama Hiddink kembali menyeruak ke permukaan sebagai salah satu kandidat pelatih The Blues, sekalipun Hiddink menegaskan dirinya berkomitmen membawa Turki ke putaran final Euro 2012. [initial]
LIGA INGGRIS - Fans The Blues Inginkan Mourinho Kembali (sun/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Kiper Barcelona Jadi Kandidat Kuat Peraih Trofi Zamora
Liga Spanyol 2 Januari 2026, 19:57
-
Menunggu Dampak Instan Niclas Fullkrug di AC Milan
Liga Italia 2 Januari 2026, 19:15
-
Juventus Mulai Menemukan Arah, tapi Ada Satu Masalah yang Belum Tuntas
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:29
-
Dusan Vlahovic dan Dilema Juventus di Tengah Ketidakpastian Kontrak
Liga Italia 2 Januari 2026, 18:22
-
Persija Jakarta vs Persijap: Tim Tamu Menatap Laga Berat di SUGBK
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 17:38
-
Demi Jaga Peluang Juara, Arsenal Incar Bintang Muda Real Madrid Ini
Liga Inggris 2 Januari 2026, 17:26
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs Persebaya Surabaya 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:27
-
Prediksi BRI Super League: Persija Jakarta vs Persijap Jepara 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:22
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs PSM Makassar 3 Januari 2026
Bola Indonesia 2 Januari 2026, 15:13
-
Chelsea Ganti Pelatih, Pat Nevin Bongkar Kriteria Aneh Manajemen The Blues
Liga Inggris 2 Januari 2026, 11:47
-
Chelsea Pecat Enzo Maresca, Julukan Klub dengan Manajemen Terburuk Menggema
Liga Inggris 2 Januari 2026, 11:03
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43




