Hoddle Anggap Sanchez Pemain Vital di Arsenal
Editor Bolanet | 16 April 2015 23:35
- Mantan manajer timnas Inggris Glenn Hoddle terkesan dengan performa Alexis Sanchez di musim ini. Ia menganggap Sanchez sudah berhasil menjelma menjadi pemain yang sangat penting di .
The Gunners mendapatkan Sanchez dari pada bursa transfer musim panas. Namun pemain asal Chile itu tak membutuhkan waktu lama untuk menjadi ikon baru di Emirates Stadium.
Sampai sejauh ini Sanchez sudah mengemas 20 gol dan delapan assist dari 44 penampilan di semua ajang kompetisi bersama Arsenal. Hoddle menganggap Arsene Wenger sangat beruntung punya pemain sekelas Sanchez.
Tak usah diragukan lagi Sanchez, di tahun pertamanya sebagai pemain Premier League sangat berpengaruh bagi Arsenal, ujar Hoddle kepada HITC.
Dia adalah aset bagi seorang manajer karena bisa bermain di berbagai posisi, tambahnya.[initial]
(hitc/ada)
The Gunners mendapatkan Sanchez dari pada bursa transfer musim panas. Namun pemain asal Chile itu tak membutuhkan waktu lama untuk menjadi ikon baru di Emirates Stadium.
Sampai sejauh ini Sanchez sudah mengemas 20 gol dan delapan assist dari 44 penampilan di semua ajang kompetisi bersama Arsenal. Hoddle menganggap Arsene Wenger sangat beruntung punya pemain sekelas Sanchez.
Tak usah diragukan lagi Sanchez, di tahun pertamanya sebagai pemain Premier League sangat berpengaruh bagi Arsenal, ujar Hoddle kepada HITC.
Dia adalah aset bagi seorang manajer karena bisa bermain di berbagai posisi, tambahnya.[initial]
Baca Juga:
- Courtois Dibobol Adam Dari Jarak Jauh, Ini Kata Seaman
- Seaman Nilai Courtois Lebih Jago Ketimbang De Gea
- Wenger Sebut Spekulasi Klopp ke Arsenal Adalah Konyol
- Wenger Dukung Manchester United Kalahkan Chelsea
- Wenger: Walcott Punya Masa Depan Cerah di Arsenal
- Wenger Mengaku Bingung Pilih Tim Terbaik Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17
LATEST UPDATE
-
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Pengakuan Jujur Denzem Dumfries: Union SG Bikin Inter Milan Merana!
Liga Italia 22 Oktober 2025, 14:01 -
Dosa Finansial Ronaldo: Juventus Masih Bayar Mahal Kesalahan Empat Tahun Lalu
Liga Italia 22 Oktober 2025, 13:24 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04