Hodgson Tantang Rooney Taklukkan Dunia
Editor Bolanet | 14 Februari 2014 07:25
Bos Three Lions itu percaya bahwa Brasil akan menjadi panggung yang sempurna bagi striker Manchester United itu untuk menunjukkan potensi dirinya secara maksimal. Rooney sendiri saat ini sedang berada di Dubai untuk melakoni latihan bersama klubnya.
Saya pikir ini akan menjadi kesempatan yang bagus bagi Wayne untuk menunjukkan apa yang ia bisa di panggung dunia, menunjukan seperti apa kehebatan dirinya. Kami semua sudah mengakui dirinya sebagai pemain yang luar biasa, tutur Hodgson pada The Mirror.
Saat ini ia berada di dalam kondisi yang sempurna secara mental dan fisik untuk membela Inggris. Brasil adalah kesempatan untuk menunjukkan bahwa ia tak sekedar hebat di Premier League, namun juga merupakan seorang bintang dunia, pungkasnya.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? Mampukah Rooney menjawab tantangan dan mengangkat prestasi Inggris di dunia Internasional tahun ini? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Timnas Inggris: Uji Nyali Lawan Jepang dan Uruguay Sebelum ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 12 Desember 2025, 16:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










