Hummels Tak Berminat Pinangan United
Editor Bolanet | 18 Juni 2014 15:04
Laporan menyebutkan bahwa pemain asal Jerman itu adalah target utama dari manajer anyar United, Louis van Gaal, menyusul kepergian Rio Ferdinand dan Nemanja Vidic di musim lalu.
Hummels menegaskan ia kini bahagia di Signal Iduna Park dan masih enggan memikirkan karir di tempat lain.
Saya tidak pernah berpikir atau bicara tentang hal tersebut karena itu bukan hal penting untuk diri saya saat ini, tutur Hummels menurut laporan Daily Telegraph.
Mungkin hal tersebut akan menjadi penting suatu hari nanti, namun jangan mengharap itu terjadi pada musim panas kali ini, tutupnya.
Hummels mencetak satu gol kala membantu Jerman menang 4-0 atas Portugal di laga perdana Grup G Piala Dunia 2014. [initial]
Baca Juga:
- Sneijder Berharap Penuhi Ekspektasi Publik
- Barcelona Dominasi Man of the Match Brasil 2014
- Bek Kiri Korea Selatan Resmi ke Bundesliga
- Muller Gagal, United Fokus Goda Schweini
- Wolfsburg Konfirmasi Rumor Transfer Morata
- Muller Perpanjang Kontrak, Mimpi Manchester United Sirna
- Lahm dan Muller Perpanjang Kontrak di Bayern Munich
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








