Ibrahimovic Bangga Patung Dirinya Dibangun di Swedia
Heri | 27 November 2016 17:17
Bola.net - - Rencana Federasi Sepakbola Swedia untuk membangun patung dirinya membuat Zlatan Ibrahimovic tersanjung dan bangga. Ia tak mengira akan mendapatkan kehormatan itu.
Ibrahimovic mengatakan bahwa biasanya patung dibangun untuk mengenang orang yang sudah meninggal saja. Namun ia masih hidup dan Swedia sudah membangun patung itu di Stockholm.
rasanya luar biasa. Normalnya patung anda akan dibangun saat anda sudah meninggal, tapi saya masih hidup. Saya bahagia, mereka mendapat kehormatan besar. Swedia adalah negara saya. Apa pun yang saya lakukan, saya selalu mewakili Swedia. Saya akan selalu kembali ke sana, terang Ibrahimovic di situs resmi Manchester United.
Ibrahimovic menyebut perjalanan kariernya seperti petualangan besar. Pada ujung petualangan itu, Ibrahimovic diberi hadiah berupa patung dirinya.
Saya tak bisa menjelaskan dengan kata-kata. Seluruh karier yang saya jalani rasanya seperti petualangan besar dengan banyak hal yang terjadi. Pada akhirnya, ini yang terjadi. Saya mendapat hadiah patung. Saya tidak bisa meminta lebih.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







