Ibrahimovic Langsung Cetak Gol di MU, Zambrotta Tak Kaget
Editor Bolanet | 15 September 2016 21:51
Pemain asal Swedia tersebut gabung dengan Setan Merah di musim panas ini. Awalnya banyak yang meragukan pemain 34 tahun tersebut akan bisa beradaptasi di liga yang jauh lebih keras dan ketat ketimbang liga-liga lain yang pernah disinggahinya.
Namun Ibrahimovic mampu mengejutkan semua pihak dengan startnya yang apik bahkan bisa dibilang sempurna bersama United. Dari empat laga yang sudah dilakoninya di liga sejauh ini, ia sudah mengoleksi empat gol.
Bersinarnya Ibra bersama dengan Setan Merah sejak awal itu ternyata tak membuat Zambrotta kaget. Sebab ia tahu bahwa striker jangkung itu adalah pemain besar.
Saya bermain dengan Zlatan selama dua tahun di dan juga selama dua tahun di AC Milan, jadi saya tahu Zlatan dengan sangat baik, ujar Zambrotta pada Sky Sports.
Kesuksesannya mencetak gol di awal-awal musim ini tidak mengejutkan saya karena setelah berlatih dengannya Saya tahu ia adalah pemain emas, pujinya.
Tapi saya pikir performanya juga menegaskan betapa besar Zlatan dirinya sebagai seorang pemain, tambahnya. [initial]
Baca Juga:
- Milan Hancur Sejak Jual Ibrahimovic
- 'Semua Pemain PSG Rindukan Luiz'
- Ibrahimovic: Ketika Kalah, Saya Belajar
- Jenas: Demi Zlatan dan Pogba, Mourinho Harus Pakai 4-3-3
- Lucio: Ibrahimovic Bukan Orang Baik
- Ibra Tersanjung Disamakan Cantona
- Tak Banyak Main Bareng Ibrahimovic, Penyesalan Terbesar Inzaghi
- Woodward: Transfer Pogba Lebih dari Bale dan Neymar
- Wenger Anggap PSG Lebih Lemah Tanpa Ibra
- Ibrahimovic: Paul Pogba Seorang Pekerja Keras
- Bellerin: PSG Tak Terpengaruh Kepergian Ibrahimovic
- Pogba Terus Dicerca, Ibrahimovic Angkat Bicara
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








