Ibrahimovic: Saya Penakluk Seperti Napoleon
Asad Arifin | 22 November 2016 18:45
Bola.net - - Penyerang Zlatan Ibrahimovic menyamakan dirinya dengan salah satu pemimpin Prancis di masa lalu yakni Napoleon Bonaparte. Seperti Napoleon, pemain Manchester United ini akan menaklukkan kompetisi di negara tempat ia bermain.
Ibrahimovic selama ini memang punya reputasi bagus dengan selalu memberikan gelar juara liga kepada setiap klub yang dibelanya. Tahun ini, dirinya bersiap membuktikan magisnya bersama Manchester United.
Banyak orang yang bertahan di satu klub sepanjang karirnya, tapi saya melakukan perjalanan layaknya Napoleon dan menaklukkan setiap negara baru tempat saya menginjakkan kaki, buka Ibrahimovic.
Jadi mungkin saya harus melakukan yang tidak dilakukan Napoleon dengan menyeberangi Atlantik dan menaklukkan Amerika, sambungnya.
Ibrahimovic saat ini sudah berusia 35 tahun. Ia hanya terikat kontrak selama satu musim dengan Manchester United. Pemain asal Swedia ini tidak akan menutup peluang di musim depan andai punya kesempatan bermain di Amerika.
Bermain di Amerika bisa menjadi pilihan yang bagus untuk saya. Dalam hal sepakbola dan juga hal lain. Saya bisa membayangkan diri saya menaklukkan Amerika seperti yang sudah saya lakukan di Eropa, tegas eks pemain PSG ini.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





