Ini Dia Calon Pemain Terbaik Dunia Berikutnya Versi Deco
Editor Bolanet | 25 Maret 2016 23:15
Saat ini, gelar pemain terbaik dunia disandang oleh Lionel Messi dan juga oleh Ronaldo. Namun, era keduanya tak lama lagi akan berakhir, khususnya bagi CR7 yang usianya kini sudah mencapai 31 tahun.
Menurut Deco, posisi Ronaldo di jajaran elit pemain terbaik dunia bisa jadi akan diisi oleh pemain yang juga berasal dari Portugal. Pemain yang ia maksud adalah gelandang milik AS Monaco, Silva.
saya rasa Portugal sekarang memiliki sebuah generasi yang bagus dengan banyak pemain muda yang jempolan yang kebanyakan berada di lini tengah. Namun saya rasa Silva, yang bermain di Monaco, bisa menjadi salah satu pemain terhebat di dunia, cetus Deco pada Squawka.
Ia memiliki kualitas yang begitu besar. Ia adalah seorang pemain yang bagus. Ia berani mengambil resiko. Itulah sebabnya mengapa saya menyukainya. Ia bisa menjadi pemilik nomor 10 di timnas di masa depan, serunya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Joao Cancelo Ingin Tinggalkan Al Hilal, Barcelona Siap Membuka Pintu
Asia 2 Januari 2026, 07:04
LATEST UPDATE
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:36
-
Rapor Pemain Man United vs Brighton: Tetap Kalah Meski Main 4 Bek Plus Kobbie Mainoo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:30
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Dua Kali Imbang Lawan Tim Papan Bawah, Allegri Semprot Fokus Pemain Milan: Konyol!
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Inter vs Napoli: Scott McTominay
Liga Italia 12 Januari 2026, 05:04
-
Man of the Match Barcelona vs Real Madrid: Raphinha
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Inter vs Napoli: Dua Gol McTominay Gagalkan Kemenangan Nerazzurri
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:52
-
Update Transfer AC Milan: Maignan Bertahan, Nasib Nkunku Akhirnya Terjawab
Liga Italia 12 Januari 2026, 04:44
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52









