Ini Dia Rencana Besar Barca Gaet Pogba
Editor Bolanet | 30 Juni 2015 14:15
Menurut laporan yang diturunkan oleh Sport, Barcelona sudah punya beberapa taktik jitu yang akan mereka gunakan untuk mendaratkan eks pemain muda MU. Pertama, tim akan mengadakan pertemuan dengan wakil Juventus di Milan, guna memberikan tawaran resmi.
Dalam pertemuan tersebut, Barcelona akan mengungkap ketertarikan mereka, serta membahas posisi tim terkait masa depan sang pemain dan persaingan dengan klub-klub rival, seperti Manchester City dan Chelsea, yang juga tertarik dengan jasa Pogba.
Direktur Barcelona, Ariedo Braida dan Albert Soler, yang jadi wakil tim di pertemuan tersebut, memang tidak mengharap deal Pogba akan terjadi di musim panas ini, mengingat mereka tengah terkena embargo transfer FIFA. Mereka ingin Pogba pindah ke klub tahun depan dan hal yang sama juga diyakini juga diinginkan oleh Juventus.
Sebelumnya sempat muncul laporan yang mengatakan bahwa Pogba baru akan hengkang dari Turin usai ia membela Prancis di
Euro 2016, yang bakal digelar di kampung halamannya.
Usai menjalani pertemuan dengan wakil Juventus di Milan, Barcelona akan kembali mengadakan pertemuan tambahan dengan Bianconeri, untuk memastikan bahwa Pogba akan jadi milik mereka di musim panas yang akan datang.
Barcelona sendiri kabarnya siap mengeluarkan dana hingga 90 juta euro untuk Pogba, yang sukses membawa Juventus memenangkan tiga scudetto secara beruntun semenjak datang dengan gratis dari Manchester United di tahun 2012. [initial]
Baca Juga:
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








