Ini Manajer Arsenal Berikutnya Versi Gary Neville
Dimas Ardi Prasetya | 26 April 2018 01:47
Bola.net - - Legenda Manchester United Gary Neville menganggap Diego Simeone sangat pantas ditunjuk menggantikan Arsene Wenger sebagai manajer .
The Gunners dipastikan akan mendapatkan wajah baru musim depan. Sebab mereka tak akan lagi ditangani oleh Wenger, yang memutuskan untuk angkt kaki dari Emirates di akhir musim ini.
Manajemen Arsenal saat ini tentu saja giat mencari manajer baru yang pantas menggantikan Wenger. Sejumlah nama lantas dikait-kaitkan dengan klub London Utara tersebut.
Mulai dari Patrick Vieira, Brendan Rodgers, Julian Nagelsmann, hingga Mikel Arteta dan Luis Enrique. Akan tetapi menurut Neville, sosok yang paling cocok menggantikan Wenger adalah bos Atletico Madrid saat ini yaitu Simeone.
“Saya berbicara tentang Diego Simeone sebagai kandidat untuk menggantikan Arsene Wenger di podcast saya dan reaksi yang saya dapatkan di media sosial adalah bahwa gayanya bukanlah cara Arsenal. Apa yang saya katakan adalah Arsenal tidak ditentukan oleh Arsene Wenger, serunya pada Sky Sports.
“10 tahun terakhir telah sangat berbeda dengan 10 tahun sebelumnya dan jika Arsenal merasa sepakbola yang mereka harus mainkan adalah 'gaya total football' maka mungkin mereka akan memilih Luis Enrique, tetapi Simeone adalah kandidat yang luar biasa dalam hal menghadapi tim-tim rival dengan anggaran yang lebih besar, cetusnya.
Neville kemudian sedikit membahas masa depan Wenger. Ia merasa manajer asal Prancis itu musim depan tak akan pensiun, namun tetap berkecimpung dalam dunia sepakbola.
“Saya pikir Wenger akan tetap di sepakbola karena saya tidak melihatnya sebagai seseorang yang hanya akan berdiam diri saja. Ia layak mendapat peran luar biasa di klub, baik dalam hirarki atau di bangku cadangan.”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





