Ini Penyebab Marcel Sabitzer Menghilang Lawan Nottingham Forest
Aga Deta | 17 April 2023 11:01
Bola.net - Manajer Manchester United Erik Ten Hag membeberkan penyebab Marcel Sabitzer absen dalam pertandingan melawan Nottingham Forest. Ia mengonfirmasi sang pemain mengalami cedera.
Manchester United menyambangi markas Nottingham Forest untuk pertandingan pekan ke-31 Premier League 2022/2023. Setan Merah memenangkan pertandingan ini dengan skor 2-0.
Antony menjadi pemain yang paling bersinar di laga ini dengan mencatatkan satu gol dan satu assist. Pemain asal Brasil tersebut membuat assist untuk gol Diogo Dalot.
Di laga ini, Marcel Sabitzer tidak nampak batang hidungnya. Padahal, sang gelandang tampil cemerlang saat bersua Sevilla di Liga Europa dengan mencetak dua gol.
Sabitzer Absen
Ten Hag mengatakan kalau Sabitzer mengalami masalah saat melakukan pemanasan. Karena itu, sang manajer memutuskan untuk tidak melibatkan Sabitzer dalam pertandingan ini.
"Sabitzer keluar saat pemanasan, dia merasakan sesuatu," kata Ten Hag kepada BBC Match of the Day.
"Kami memutuskan untuk tidak mengambil risiko, kami akan mencari tahu besok apa itu. Tapi ketika Anda memiliki Eriksen di bangku cadangan, itu jelas bukan kerugian."
Badai Cedera
Cedera yang dialami Sabitzer tentu saja menambah derita Manchester United. Sebab, Ten hag sudah banyak kehilangan pemain karena cedera.
"Minggu lalu saya memiliki sembilan bek terbaik, sekarang saya memiliki empat," lanjutnya.
"Kami membutuhkan semua pemain kami, kami masih dalam tiga kompetisi, kami membutuhkan semua pemain untuk membentuk tim top."
Jadwal Pertandingan Manchester United Berikutnya
Pertandingan: Sevilla vs Manchester United
Kompetisi: Liga Europa
Venue: Ramon Sanchez Pizjuan
Hari: Jumat, 21 April 2023
Jam: 02.00 WIB
Klasemen Premier League
Baca Juga:
- Roy Keane Sorot Performa Antony Usai Bawa Manchester United Kalahkan Nottingham Forest
- Hasil Pertandingan Bola: MU Menang, Juventus Keok, Barca Imbang
- Erik ten Hag Memelas: Hanya Punya Empat Bek yang Fit
- Formula Kemenangan Manchester United: Pasang Casemiro, Eriksen, dan Bruno Fernandes di Tengah
- Update Klasemen Premier League 2022/2023
- Ciptakan Banyak Peluang, MU Cuma Bikin 2 Gol Lawan Nottingham Forest
- 5 Pelajaran Kemenangan Manchester United atas Nottingham Forest: Tampil Enerjik, Lini Tengah Ciamik
- 5 Momen Terbaik Saat Manchester United Tundukkan Nottingham Forest
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






