Ini Rencana B Manchester United Jika Gagal Dapatkan Jadon Sancho
Serafin Unus Pasi | 31 Januari 2021 01:30
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United sudah punya rencana cadangan jika mereka gagal mendapatkan jasa Jadon Sancho. Setan Merah dilaporkan akan mengupayakan transfer Ousmane Dembele dari Barcelona.
Manchester United sejak musim lalu berburu winger kanan. Setan Merah kekurangan pemain bagus di posisi itu sehingga Solskjaer ngebet ingin mendatangkan winger berkualitas.
Salah satu nama yang kerap dihubungkan dengan MU adalah Jadon Sancho. Winger Borussia Dortmund itu dilaporkan jadi prioritas transfer Setan Merah saat ini.
Pakar transfer asal Jerman Christian Falk mengklaim bahwa United sudah menyiapkan rencana cadangan jika mereka gagal menebus Sancho. Mereka akan mencoba mendatangkan Ousmane Dembele dari Barcelona.
Apa pertimbangan MU merekrut Dembele? Simak selengkapnya di bawah ini.
Prioritas Utama
Menurut laporan Falk, prioritas transfer Manchester United masihlah Sancho.
Winger Timnas Inggris itu selalu jadi pilihan utama Solskjaer. Namun harganya yang selangit jadi kendala MU untuk merekrutnya.
MU diberitakan masih mengupayakan transfer Sancho, namun mereka juga mulai mempersiapkan alternatif jika mereka gagal merekrutnya.
Opsi Alternatif
Menurut Falk, pemain jadi opsi alternatif MU untuk transfer Sancho adalah Ousmane Dembele.
Pemain asal Prancis itu dinilai punya bakat yang tidak kalah bagus dari Sancho. Selain itu harganya diklaim masih lebih murah daripada Sancho.
Ditambah kondisi keuangan Barcelona yang sedang sulit, kans MU untuk mendatangkan Dembele lebih besar.
Enggan Perpanjang Kontrak
Peluang MU mendapatkan Dembele juga semakin besar.
Pasalnya sang winger baru-baru ini menolak tawaran untuk memperpanjang kontrak di Barcelona.
(Christian Falk)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harry Maguire Siap Berkorban Banyak Demi Bertahan di Manchester United
Liga Inggris 22 Oktober 2025, 15:28 -
Ousmane Dembele Dukung Mbappe Raih Ballon dOr: Dia Layak Dapat!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 14:37 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29 -
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04