Inikah Line-up Liverpool Musim Depan?
Editor Bolanet | 17 Mei 2014 00:24
Liverpool memang bakal berbelanja sejumlah pemain musim depan. Dengan dana yang cukup melimpah berkat lolosnya mereka ke Liga Champions, Brendan Rodgers bakal memperkuat timnya dengah sejumlah amunisi baru yang berkualitas.
Sejumlah nama pun dikaitkan dengan tim asal Merseyside tersebut. Antara lain Steven Caulker, Yevhen Konoplyanka, Alberto Moreno, Karim Benzema dan Salomon Kalou. Namun, menurut prediksi yang ditampilkan oleh media Inggris, Daily Star ini, hanya ada dua pemain baru yang menghiasi skuat inti The Reds musim depan, yakni Lallana dan Cole.
Lallana bakal menggeser posisi Coutinho, sementara Cole menggeser posisi yang ditempati Jose Enrique. Sementara itu, di posisi lainnya, tak ada perubahan yang berarti. Hanya Mamadou Sakho saja yang diplot sebagai pemain inti, menggantikan Daniel Agger.
Simak saja prediksi line-up Liverpool tersebut di bawah ini:
Menuru Anda, apakah line-up ini benar-benar ideal bagi Liverpool? [initial]
Baca Juga:
- Liverpool Inginkan Thorgan Hazard
- Liverpool dan Arsenal Berebut Kalou
- Parlour Yakin Harga Suarez Kini Mencapai 120 Juta Pounds
- Suarez Ingin Liverpool Fokus di Liga Champions
- Rodgers Ingin Gerilya Transfer Sebelum Piala Dunia Dimulai
- Modal 85 Juta Euro, Madrid Coba Goyahkan Suarez
- Borini Optimis Dengan Masa Depan di Liverpool
- Cari Tambahan Dana, Liverpool Bakal Lego 14 Pemain?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Erling Haaland Ungkap Rahasia di Balik Gol-Gol Gilanya, Apa Itu?!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 07:26
LATEST UPDATE
-
Eksperimen Baru Allegri di Lini Depan AC Milan: Rafael Leao Jadi Striker!
Liga Italia 24 Oktober 2025, 12:44
-
MU Utus 'Agen Rahasia' untuk Boyong Carlos Baleba ke Old Trafford
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:36
-
Bukan Gelandang, MU Bakal Beli Striker Baru di Januari 2026
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:21
-
Riccardo Calafiori: Bek Unik yang Mengubah Cara Bermain Arsenal di Era Mikel Arteta
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:17
-
Mohamed Salah di Persimpangan: Apakah Ia Masih Layak di Skuad Inti Liverpool?
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 12:11
-
8 Detik, 4 Sentuhan, 1 Gol: Seni Serangan Balik yang Buat Dunia Terpana
Liga Champions 24 Oktober 2025, 12:08
-
Klasemen Perolehan Medali Kejuaraan Dunia Gimnastik 2025
Olahraga Lain-Lain 24 Oktober 2025, 11:17
-
Kata Allegri, 95 Menit Kerja Keras Milan Bisa Hancur karena Satu Momen Ini, Apa Itu?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 11:14
-
Teken Kontrak Baru di Inter Miami, Berapa Gaji Lionel Messi?
Bola Dunia Lainnya 24 Oktober 2025, 10:48
-
5 Bek di Pusaran Persaingan MU: Dilema Manis untuk Ruben Amorim
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 10:40
-
Hasil FP1 MotoGP Malaysia 2025: Fermin Aldeguer dan Pecco Bagnaia Terdepan
Otomotif 24 Oktober 2025, 10:39
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






