Inikah Pengganti Mohamed Salah di Lini Serang Liverpool Musim Depan?
Serafin Unus Pasi | 15 Oktober 2021 19:00
Bola.net - Klub Premier League, Liverpool dilaporkan sudah ambil ancang-ancang untuk berpisah dengan Mohamed Salah. Mereka diberitakan mulai menyeriusi perburuan Jeremy Doku dari Rennes.
Beberapa bulan terakhir, Liverpool sedang dibuat galau oleh Salah. Karena sang winger masih enggan memperbaharui kontraknya di Anfield.
Manajemen Liverpool berharap sang winger bisa lekas memperpanjang kontraknya. Namun Liverpool juga mulai jaga-jaga jika sang winger memutuskan cabut di tahun depan.
RTL mengklaim bahwa Liverpool sudah mengintai pengganti Salah. Mereka berencana mendatangkan Jeremy Doku dari Rennes.
Apa pertimbangan Liverpool merekrut Doku? Simak selengkapnya di bawah ini.
Winger Potensial
Laporan itu mengklaim bahwa Liverpool sudah jatuh hati terhadap sang winger sejak musim lalu.
Musim lalu sang winger baru pertama kali pindah ke Prancis. Namun ia berhasil tampil sebanyak 30 kali di tim utama Rennes.
Berkat penampilan apiknya, Doku juga dibawa Roberto Martinez ke Euro 2020 pada musim panas lalu.
Ingin Pergi
Menurut laporan tersebut, kans Liverpool mendapatkan Doku di tahun 2022 cukup besar.
Winger 19 tahun itu merasa bahwa ia sudah cukup mendapatkan pengalaman di Ligue 1. Jadi ia berencana pindah ke liga yang lebih besar.
Itulah mengapa opsi bermain di tim utama Liverpool sangat menggoda iman sang winger.
Harga Mahal
Liverpool harus siap keluar uang yang banyak untuk merekrut Doku.
Sang winger masih terikat kontrak hingga tahun 2025 sehingga Rennes hanya mau menjualnya di angka yang sangat tinggi.
Klasemen Premier League
(RTL)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





