Inikah Rekrutan Pertama Manchester United di Musim Dingin 2023?
Serafin Unus Pasi | 5 Januari 2023 18:00
Bola.net - Klub Premier League, Manchester United dilaporkan akan segera memperkenalkan rekrutan terbaru mereka di musim dingin ini. Klub berjuluk Setan Merah itu dilaporkan akan mengamankan jasa Jack Butland dari Crystal Palace.
Manchester United baru-baru ini kehilangan salah satu kiper mereka. Martin Dubravka memutuskan untuk kembali ke klub asalnya, Newcastle di musim dingin ini.
Manchester United sendiri sebenarnya masih memiliki dua kiper cadangan. Namun Erik Ten Hag memutuskan untuk berburu kiper baru untuk menggantikan Butland.
Dilansir AS, Manchester United sudah mendapatkan kiper incaran mereka itu. Setan Merah akan mengunci transfer Jack Butland dari Crystal Palace.
Simak situasi transfer Butland selengkapnya di bawah ini.
Kiper Bagus
Menurut laporan tersebut, Manchester United sangat tertarik untuk merekrut Butland.
Mantan kiper timnas Inggris itu sempat jadi kiper utama Crystal Palace. Namun posisinya tergusur oleh Vicente Guaita yang tampil ciamik bersama Palace.
Meski tergusur, Manchester United masih melihat Butland punya kemampuan di atas rata-rata. Sehingga ia bisa jadi opsi backup yang bagus untuk De Gea.
Sudah Sepakat
Laporan tersebut mengklaim bahwa Manchester United sudah mencapai kata sepakat dengan Crystal Palace dan Butland.
Sang kiper dilaporkan akan segera bergabung dengan Manchester United. Ia dijadwalkan akan melakukan tes medis di Carrington dalam waktu dekat ini.
Setelah tes medis berakhir, Butland akan diperkenalkan sebagai kiper baru Manchester United.
Hanya Pinjam
Seperti Dubravka, Manchester United tidak langsung membeli Butland.
Mereka hanya meminjam sang kiper dari The Eagles hingga akhir musim nanti dan sejauh ini MU tidak dilaporkan memasukkan klauusl pembelian permanen untuk sang kiper.
Klasemen Premier League
(AS)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









