Inter Arahkan Bidikannya Pada Tadic
Dimas Ardi Prasetya | 4 Juni 2017 22:31
Bola.net - - Winger milik Southampton Dusan Tadic dikabarkan masuk dalam daftar salah satu pemain incaran Inter Milan musim depan.
Musim depan, Inter akan berusaha untuk membenahi kualitas timnya. Selain mengganti nahkoda tim, mereka juga akan melepas dan mendatangkan pemain baru.
Salah satu pemain yang kabarnya akan mereka lepas adalah Ivan Perisic. Pemain asal Kroasia tersebut bahkan kerap dihubung-hubungkan dengan beberapa klub seperti Manchester United dan Chelsea.
Menurut laporan The Sun, Inter kemudian segera mencari pemain yang dirasa pas untuk mengisi posisi Perisic. Mereka kemudian disebut telah membidik Dusan Tadic.
Bahkan, Nerrazurri diklaim telah mengamati pemain berusia 28 tahun tersebut sejak sebelum kompetisi musim ini berakhir. Mereka pun disebut senang dengan performa pemain asal Serbia tersebut.
Di sisi lain, The Sun juga mengklaim Tadic sendiri tengah gerah di Soton. Sebab hubungannya dengan sang manajer Claude Puel kurang bagus.
Tadic diklaim merasa bahwa sang manajer kurang respek terhadap dirinya. Terlebih Puel sempat menggantikan dirinya di lima pertandingan beruntun.
Namun media tersebut juga mengklaim bahwa Inter tidak sendirian dalam memburu Tadic. Kabarnya rival mereka yakni Juventus juga mengincarnya.
Gosip Transfer Lainnya:
- Turan Setuju Untuk Gabung Arsenal
- Milan Buka Negosiasi dengan Fabinho
- Man City Kalahkan Liverpool dan Chelsea dalam Perburuan Van Dijk
- Griezmann Pastikan Bertahan di Atletico Madrid
- Chelsea Siap Jadikan Hazard Pemain Bergaji Terbesar di EPL
- Tujuh Tahun di Schalke, Huntelaar Kembali ke Ajax
- Donnarumma Pergi, AC Milan Inginkan Joe Hart?
- Manolas Bertahan, Roma Jual Rudiger ke Inter?
- Vitolo: Belum Ada Tawaran dari Manchester City
- Madrid Ingin Jual Bale ke MU
- Defoe Bermimpi Bela Inggris di Piala Dunia 2018
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


