Ivanovic: Percayakan Saja Semuanya Kepada Hazard
Editor Bolanet | 24 April 2015 05:47
Ivanovic juga menilai bahwa Hazard sudah menunjukkan peningkatan performa dibanding musim lalu. Saat ini, Hazard merupakan pemain paling penting bagi The Blues.
Hazard adalah pekerja keras di lapangan. Dia sudah mengalami peningkatan besar dibanding musim lalu. Bagi kami, dia adalah pemain paling penting, terang Ivanovic kepada The Daily Star.
Saking kagumnya kepada Hazard, Ivanovic pun sangat percaya kepada rekannya itu. Ivanovic pun tak ragu menyerahkan bola kepada Hazard setiap kali mendapat kesempatan.
Saya melihatnya setiap hari di latihan, saya juga sudah bermain dalam banyak pertandingan bersamanya. Ketika kami sudah memberikan bola kepadanya, dia tak perlu diganggu lagi. Dia akan melakukan segalanya. Dia memang berbeda. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Proses Adaptasi di Chelsea Berjalan Cepat
Liga Inggris 19 Januari 2026, 07:00
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 18 Januari 2026, 17:03
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









