Jadi Rekan Setim Cristiano Ronaldo, Diogo Dalot: Sukar Dipercaya!
Serafin Unus Pasi | 12 Oktober 2021 20:33
Bola.net - Bek Manchester United, Diogo Dalot mengaku sangat gembira dengan kepindahan Cristiano Ronaldo ke klubnya. Ia menyebut bahwa ia sangat gembira bisa bermain dengan idolanya tersebut.
Dalam satu dekade terakhir, Ronaldo dikenal sebagai salah satu pesepakbola terbaik dunia. Ia memenangkan banyak sekali trofi bergengsi berkat penampilannya yang impresif.
Di musim panas ini, Ronaldo mengambil keputusan besar dalam karirnya. Ia memutuskan meninggalkan Juventus untuk bergabung kembali dengan Manchester United.
Dalot mengaku girang bisa bermain dengan idola masa kecilnya itu. "Ingatan pertama saya mengenai dia adalah ketika ia masih bermain di United," buka Dalot kepada Inisde United.
Baca komentar lengkap sang bek di bawah ini.
Mimpi Jadi Nyata
Dalot mengakui bahwa kepindahan Ronaldo ke MU membuatnya berkesempatan bermain dengan pemain yang ia idolakan tersebut.
"Saya benar-benar menyukai gaya bermainnya dan saya sudah sering berbicara mengenai Cristiano,"
"Ia adalah panutan saya saat bertumbuh dan bisa memiliki kesempatan menjadi rekan setimnya di tim nasional dan juga di klub rasanya sukar dipercaya,"
Bangga
Lebih lanjut, Dalot mengakui bahwa ia sangat bangga bisa bermain dengan Ronaldo.
Karena ia tidak menyangka bisa bermain dengan pemain terbaik di dunia seperti Ronaldo sepanjang karirnya.
"Ketika saya bertumbuh, saya selalu ingin bermain dengan pemain terbaik, melawan pemain terbaik. Jadi bermain dengan Cristiano adalah momen paling membanggakan dalam karir saya," ujarnya.
Laga Berikutnya
Dalot dan Ronaldo berpotensi kembali bermain bersama di akhir pekan ini.
Manchester United dijadwalkan menghadapi Leicester City di pertandingan pekan kedelapan EPL.
Klasemen Premier League
(Inside United)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







