Jadwal Arsenal di Premier League 2021/22: Berat di Awal, Rata Kemudian!
Serafin Unus Pasi | 16 Juni 2021 19:25
Bola.net - Otoritas Premier League beberapa saat yang lalu resmi mengumumkan jadwal EPL musim 2021/22. Arsenal mendapatkan jadwal yang relatif 'stabil' di musim ini.
Musim baru Premier League 2021/22 akan dimulai pada tanggal 14 Agustus 2021 mendatang. Sebanyak 20 tim akan bertanding dan berusaha untuk bisa menjadi juara Liga Inggris.
Arsenal di musim 2021/22 dijagokan bisa melangkah jauh di EPL. Ini dikarenakan The Gunners gagal lolos ke zona Eropa musim lalu, sehinggam ereka bisa fokus penuh ke kompetisi domestik.
Jika melihat jadwal yang dihadapi Arsenal musim ini tergolong stabil. Dalam artian mereka tidak banyak memiliki laga-laga besar yang berhimpitan.
Penasaran seperti apa jadwal Arsenal? Simak selengkapnya di bawah ini.
Laga Pembuka - Pamungkas
Untuk laga pembuka Arsenal musim 2021/22 ini akan dilalui Arsenal melakoni laga tandang.
Mereka akan bertamu ke Brentford Community Stadium. Mereka akan menantang tim promosi Brentford.
Sementara laga terakhir mereka akan digelar di Emirates Stadium. Mereka akan berhadapan dengan Everton di penutupan EPL musim 2021/22.
Berat di Awal
Dari jadwal yang dirilis EPL, Jadwal Arsenal hanya berat di awal alias di bulan Agustus.
Setelah menghadapi Brentford, mereka menghadapi dua laga sulit. Mereka menghadapi Chelsea dan Manchester City secara berurutan yang notabene kedua klub ini adalah dua unggulan juara.
Selebihnya, jadwal Arsenal tergolong rata. Laga bigmatch yang mereka hadapi biasanya hanya satu bulan sekali.
Sementara laga Derby Utara akan digelar di akhir September 2021 dan juga awal Januari mendatang.
Untuk jadwal selengkapnya silakan lihat di bawah ini.
Agustus 2021
- 14/8/2021 Brentford vs Arsenal
- 21/8/2021 Arsenal vs Chelsea
- 28/8/2021 Manchester City vs Arsenal
September 2021
- 11/9/2021 Arsenal vs Norwich City
- 18/9/2021 Burnley vs Arsenal
- 25/9/2021 Arsenal vs Tottenham
Oktober 2021
- 2/10/2021 Brighton vs Arsenal
- 16/10/2021 Arsenal vs Crystal Palace
- 23/10/2021 Arsenal vs Aston Villa
- 30/10/2021 Leicester City vs Arsenal
November 2021
- 6/11/2021 Arsenal vs Watford
- 20/11/2021 Liverpool vs Arsenal
- 27/11/2021 Arsenal vs Newcastle
- 30/11/2021 Manchester United vs Arsenal
Desember 2021
- 4/12/2021 Everton vs Arsenal
- 11/12/2021 Arsenal vs Southampton
- 14/12/2021 Arsenal vs West Ham
- 18/12/2021 Leeds United vs Arsenal
- 26/12/2021 Norwich City vs Arsenal
- 28/12/2021 Arsenal vs Wolverhampton
Januari 2022
- 1/1/2022 Arsenal vs Manchester City
- 15/1/2022 Tottenham vs Arsenal
- 22/1/2022 Arsenal vs Burnley
Februari 2022
- 8/2/2022 Wolverhampton vs Arsenal
- 12/2/2022 Chelsea vs Arsenal
- 19/2/2022 Arsenal vs Brentford
- 26/2/2022 Arsenal vs Liverpool
Maret 2022
- 5/3/2022 Watford vs Arsenal
- 12/3/2022 Arsenal vs Leicester City
- 19/3/2022 Aston Villa vs Arsenal
April 2022
- 2/4/2022 Crsytal Palace vs Arsenal
- 9/4/2022 Arsenal vs Brighton
- 16/4/2022 Southampton vs Arsenal
- 23/4/2022 Arsenal vs Manchester United
- 30/4/2022 West Ham vs Arsenal
Mei 2022
- 7/5/2022 Arsenal vs Leeds United
- 15/5/2022 Newcastle vs Arsenal
- 22/5/2022 Arsenal vs Everton
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


