Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 20-23 Mei 2023
Ari Prayoga | 22 Mei 2023 11:55
Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League musim 2022/2023 di SCTV pekan ini, 20 - 23 Mei 2023. Siaran langsung Liga Inggris di SCTV pekan ini adalah duel Nottingham Forest vs Arsenal. Laga ini juga ditayangkan di Vidio.
Selain SCTV dan Vidio, pertandingan Premier League musim 2022/2023 juga bisa disaksikan lewat Nex Parabola dan Moji.
Arsenal harus merelakan gelar juara Premier League musim ini jatuh ke tangan Manchester City. Melawat ke markas Forest, tim asuhan Mikel Arteta menyerah dengan skor 0-1.
Berkat tambahan tiga poin ini, Nottingham Forest semakin kokoh di peringkat 16 klasemen sementara EPL dengan raihan 37 poin. Sementara Arsenal tertahan di peringkat kedua dengan raihan 81 poin.
Jadwal Premier League di SCTV, Moji, dan Nex Parabola
Sabtu, 20 Mei 2023
- 18:30 WIB - Tottenham 1-3 Brentford - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Bournemouth 0-1 Manchester United - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Fulham 2-2 Crystal Palace - Moji, Vidio
- 23:30 WIB - Nottingham Forest 1-0 Arsenal - SCTV, Champions TV 5, Vidio
Minggu, 21 Mei 2023
- 20:00 WIB - Brighton 3-1 Southampton - Champions TV 6, Vidio
- 22:00 WIB - Manchester City 1-0 Chelsea - Champions TV 5, Vidio
Selasa, 23 Mei 2023
- 02:00 WIB - Newcastle vs Leicester - Champions TV 5, Vidio
Yuk simak jadwal lengkap siaran langsung dan live streaming pekan ke-37 Premier League 2022/2023 di bawah ini ya Bolaneters.
Sabtu, 20 Mei 2023
- 18:30 WIB - Tottenham 1-3 Brentford - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Bournemouth 0-1 Manchester United - Champions TV 5, Vidio
- 21:00 WIB - Fulham 2-2 Crystal Palace - Moji, Vidio
- 21:00 WIB - Liverpool 1-1 Aston Villa - Vidio
- 21:00 WIB - Wolves 1-1 Everton - Vidio
- 23:30 WIB - Nottingham Forest 1-0 Arsenal - SCTV, Champions TV 5, Vidio
Minggu, 21 Mei 2023
- 19:30 WIB - West Ham 3-1 Leeds - Vidio
- 20:00 WIB - Brighton 3-1 Southampton - Champions TV 6, Vidio
- 22:00 WIB - Manchester City 1-0 Chelsea - Champions TV 5, Vidio
Selasa, 23 Mei 2023
- 02:00 WIB - Newcastle vs Leicester - Champions TV 5, Vidio
Klasemen Premier League 2022/23
Top Skor Premier League 2022/23
36 Gol - Erling Haaland (Manchester City)
28 Gol - Harry Kane (Tottenham)
20 Gol - Ivan Toney (Brentford)
19 Gol - Mohamed Salah (Liverpool)
18 Gol - Callum Wilson (Newcastle)
16 Gol - Marcus Rashford (Manchester United)
15 Gol - Gabriel Martinelli (Arsenal), Martin Odegaard (Arsenal)
14 Gol - Ollie Watkins (Aston Villa), Aleksandar Mitrovic (Fulham)
13 Gol - Bukayo Saka (Arsenal)
12 Gol - Rodrigo (Leeds), Harvey Barnes (Leicester)
11 Gol - Miguel Almiron (Newcastle)
10 Gol - Alexander Isak (Newcastle), Son Heung-min (Tottenham), Gabriel Jesus (Arsenal), Phil Foden (Manchester City), Alexis Mac Allister (Brighton), James Maddison (Leicester), Eberechi Eze (Crystal Palace), Roberto Firmino (Liverpool).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keran Gol Viktor Gyokeres Terbuka Lagi, Mikel Arteta: Syukurlah!
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 12:29
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04