Jadwal Siaran Langsung Premier League di SCTV Hari Ini, Minggu 31 Oktober 2021
Gia Yuda Pradana | 31 Oktober 2021 08:00
Bola.net - Jadwal siaran langsung Premier League di SCTV hari ini, Sabtu 30 Oktober 2021. Siaran langsung Liga Inggris di SCTV pekan ini adalah Aston Villa vs West Ham.
Aston Villa akan menjamu West Ham pada pekan ke-10 Premier League 2021/22, Minggu (31/10/2021). Pertandingan di Villa Park ini dijadwalkan kick-off pukul 23:30 WIB.
Aston Villa selalu kalah dalam tiga laga terakhirnya. Terkini, mereka takluk 1-3 di markas Arsenal.
Sementara itu, West Ham selalu menang dalam empat laga terakhirnya di semua ajang. Pekan lalu, West Ham menang 1-0 menjamu Tottenham. Setelah itu, tengah pekan kemarin, West Ham menyingkirkan Manchester City lewat adu penalti di Carabao Cup.
Siaran Langsung Liga Inggris di SCTV

Sabtu, 30 Oktober 2021
- 23:30 WIB: Tottenham vs Manchester United (SCTV).
Minggu, 31 Oktober 2021
- 23:30 WIB: Aston Villa vs West Ham United (SCTV).
Simak hasil dan jadwal lengkap pekan ke-10 Premier League di bawah ini.
Sabtu, 30 Oktober 2021

- Leicester City 0-2 Arsenal
- Liverpool 2-2 Brighton
- Manchester City 0-2 Crystal Palace
- Newcastle 0-3 Chelsea
- Burnley 3-1 Brentford
- Watford 0-1 Southampton
- Tottenham 0-3 Manchester United
Jadwal Pertandingan

Minggu, 31 Oktober 2021
- 21:00 WIB Norwich City vs Leeds United
- 23:30 WIB Aston Villa vs West Ham (SCTV).
Selasa, 2 November 2021
- 03:00 WIB Wolverhampton vs Everton.
Klasemen Sementara Premier League 2021/22
Baca Artikel-artikel Menarik Lainnya:
- Ramsdale Tepis Tendangan Bebas Maddison, Arteta: Saya Kira Bakal Gol
- 5 Pelajaran Laga Newcastle vs Chelsea: Menjauh dari Rival
- Rapor Pemain MU Saat Tumbangkan Tottenham: De Gea Nganggur, Ronaldo Gak Ada Obat!
- Suara Fans Manchester United: Harus Ole Out Dulu Baru Menang, Balik Lingkaran Setan
- Man of the Match Tottenham vs Manchester United: Cristiano Ronaldo
- Hasil Pertandingan Tottenham vs Manchester United: Skor 0-3
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
LATEST UPDATE
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







