Jarang Starter, Rosicky Ancam Hengkang
Editor Bolanet | 25 Januari 2012 15:09
Kapten timnas Republika Ceska itu mulai merasa frustasi jarang mendapat kesempatan tampil di Emirates musim ini. Total, Rosicky hanya lima kali tampil sebagai starter di Premier League.
Agen Rosicky, Pavel Paska, mengatakan bahwa pemainnya itu mulai memikirkan untuk mencari klub baru sebelum bursa transfer musim dingin ditutup pekan depan.
Fulham dan beberapa klub Bundesliga sempat dikabarkan tertarik dengan mantan gelandang andalan Borussia Dortumund tersebut, meski Paska masih menolak untuk mengumumkan tim-tim mana yang serius mendekati Rosicky.
Rumor ke Fulham masih sebatas spekulasi. Kami akan berbicara dengan Arsene Wenger, tapi kami tak akan memberi komentar sebelumnya, kata Paska seperti dilansir Daily Mirror.
Saya tak akan memberi keterangan sebelum kami bertemu dengan Arsenal, tapi kami akan mengumumkan masa depan Rosicky setelah kami mengetahui hasil dari pertemuan tersebut, [initial]
LIGA INGGRIS - United Sempat Incar RVP (dm/zul)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Roma vs Inter Bisa Menjadi Panggung Debut Leon Bailey
Liga Italia 16 Oktober 2025, 04:11 -
AS Roma vs Inter Milan: Paulo Dybala Siap Berebut Tempat di Lini Serang
Liga Italia 16 Oktober 2025, 03:59 -
Gareth Bale Akui Sempat Takut Bangkrut Meski Bergaji Fantastis di Real Madrid
Liga Spanyol 16 Oktober 2025, 00:06 -
Dari Liga Arab ke Old Trafford, Mateo Retegui Bisa Jadi Rekrutan Penting MU
Liga Inggris 15 Oktober 2025, 23:51 -
Timnas Indonesia U-17 ke Dubai: Persiapan Terakhir Menuju Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 15 Oktober 2025, 22:54 -
Semua Bisa Terjadi, Timnas Indonesia U-17 Tak Perlu Gentar Hadapi Brasil
Tim Nasional 15 Oktober 2025, 22:45 -
Dianggap Netral, 2 Pelatih Asing Ini Dinilai Cocok untuk Memegang Timnas Indonesia
Tim Nasional 15 Oktober 2025, 22:36 -
Barcelona Siapkan Striker 21 Tahun Sebagai Pengganti Robert Lewandowski
Liga Spanyol 15 Oktober 2025, 22:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Top Skor Kualifikasi Piala Dunia: Ronaldo Pecahkan Rekor!
Editorial 15 Oktober 2025, 23:09 -
10 Transfer Terburuk Premier League Musim Panas Ini, Florian Wirtz Masuk!
Editorial 15 Oktober 2025, 22:41 -
8 Negara Besar yang Belum Pernah Lolos ke Piala Dunia: Ada India dan Indonesia
Editorial 15 Oktober 2025, 22:18 -
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03