Jesus Navas Pilih City Demi Gelar Juara
Editor Bolanet | 12 Juni 2013 19:02
Adalah sebuah mimpi untuk bermain bersama Manchester City. Saya akan berjuang untuk memenangkan semua titel yang bisa diraih, ujar Navas kepada website ofisial klub.
Yang paling penting, City memiliki sejumlah pemain yang fantastis dan semuanya akan bertarung demi titel. Saya pikir tim kami cukup bagus untuk menjadi juara.
Winger yang telah mengoleksi 23 caps bersama Timnas Spanyol tersebut dibeli dari dengan nilai transfer sekitar 20 juta Euro. Navas merupakan pembelian kedua yang didatangkan oleh The Citizens setelah sebelumnya mereka berhasil mendapatkan Fernandinho dari Shakhtar Donetsk.
Saya senang bisa bergabung dengan klub sebesar ini. Tak sabar rasanya ingin merasakan sepakbola Inggris yang berlangsung dalam tempo cepat, tutup Navas. (mcfc/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Jadwal Siaran Langsung Bodo/Glimt vs Man City Hari Ini, Live Gratis di SCTV!
Liga Champions 20 Januari 2026, 13:59
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














