Jika Bukan Karena Fergie, Giggs Dulu Bisa Saja Gabung Man City
Editor Bolanet | 24 Juni 2013 16:30
Ada kisah tersendiri di balik munculnya Giggs sebagai legenda MU. Dennis Schofield, pelatih yang menangani Giggs ketika masih junior sebenarnya nyaris memasukkan pemain kidal tersebut ke Manchester City.
Pemuda ini bermain di sisi kiri, begitu melihatnya anda akan langsung mengerti bahwa dia memiliki sesuatu. Talenta yang brilian, ungkap Schofield kepada situs resmi Premierleague.
Kebetulan, Schofield saat itu merupakan pemandu bakat paruh waktu dari The Citizens. Namun tindakan cepat dari Sir Alex Ferguson berhasil mengamankan salah satu pembelian terbaik United sepanjang masa tersebut.
Alex Ferguson bersama Kepala Pemandu Bakat MU, Joe Brown mendatangi rumah Giggs pada ulang tahunnya yang keempat belas untuk merekrutnya. Momen tersebut menjadi penentu tidak jadi bergabungnya Giggs ke City.
Schofield, walaupun gagal membawa Giggs ke City saat itu, tetap menilai bahwa pemain asal Wales tersebut adalah pemain terbaik yang pernah dia temukan.
Saya telah melihat ribuan pertandingan usia muda di berbagai tempat, dan sampai saat ini tak ada yang menyamai talenta Giggs, tukas Schofield. [initial]
Baca Juga:
(pl/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









